Panen merupakan saat yang paling dinantikan oleh peternak ayam broiler/ayam pedaging karena harapan dan jerih payah selama pemeliharaan ayam broiler akan segara terganti dengan uang. Hasil panen yang diharapkan tentunya mendatangkan keuntungan maksimal. Meskipun bisa diestimasikan sebelum panen, namun keuntungan riil peternak hanya bisa dipastikan setelah semua ayam selesai terjual. …
Read More »Lokasi Dalam Membangun Kandang Ayam
Beberapa faktor yang mutlak diperhatikan dalam menentukan lokasi dalam membangun kandang ayam untuk usaha peternakan (sebaiknya dikonsultasikan juga dengan Technical Support dari perusahaan inti) : Letak dan bentuk lahan Lokasi dekat dengan jalan utama Lokasi dekat dengan jaringan listrik 3 phase Lahan memanjang menghadap barat – timur dengan bentuk ideal …
Read More »Konsultasi
Halaman Konsultasi Halaman Konsultasi ini disediakan untuk berkonsultasi dengan Tim Dhanang Closed House. Pertanyaan apapun seputar peralatan, manajemen, kandang, dan lain sebagainya akan kami (Tim Dhanang Closed House) respon dan kami akan berusaha membantu anda. Telah 2 Juta Populasi Lebih Kita Bangun Kandang Modern Closed House System Full Automatic di Indonesia……. …
Read More »